Software Gratis |
Cara memproteksi flashdisk dengan sangat aman menggunakan software gratis Rohos Mini Drive 1.7 Posted: 15 May 2010 02:09 AM PDT Flashdisk merupakan benda mungil yang saya yakin sudah menjadi benda wajib softholic mania untuk menyimpan data pribadinya.Flashdisk merupakan media penyimpanan yang sangat ringan,portable,dan mudah di bawa. Akan tetapi pernahkah softholic mania berpikir bahwa data penting tersebut sangat rentan terhadap pencurian oleh orang yang tidak bertanggung jawab.Mungkin bagi softholic mania yang tidak menyimpan data pribadi yang sangat penting,keamanan pada flashdisk tidak terlalu dibutuhkan. Bagaimana dengan softholic mania yang mempunyai data sangat penting dan bahkan orang lain tidak boleh sampai melihatnya ? Oleh karena itu saya coba membantu softholic mania dengan cara memberikan software Rohos Mini Drive 1.7 yang berfungsi untuk melindungi dan memproteksi flashdisk dengan cara membuat partisi baru pada flashdisk yang hanya dapat dibuka dengan password yang telah dibuat. Software ini memiliki tingkat keamanan yang cukup baik dan bagus karena memiliki metode enskripsi data AES 256.Sebelum saya memberikan review kelebihan dan kekurangan lebih dalam tentang software keamanan flashdisk ini,ada baiknya softholic mania mempelajari tutorial dari saya dalam menggunakan software gratis ini. Tutorial penggunaan Rohos Mini Drive 1.7 :
Untuk membuktikan apakah password sudah memproteksi flashdisk softholic mania,kita juga harus mencobanya.
Seperti janji saya kepada softholic mania,saya akan coba mereview kelebihan dan kekurangan ini lebih dalam.Berdasarkan pendapat saya dan setelah saya coba software ini memiliki beberapa kelebihan dan kekurangan
Kelebihan
Kekurangan Kelebihan dan kekurangan software Rohos Mini Drive 1.7 yang saya buat ini berdasarkan pengalaman saya saat mencobanya.Saya mengakui dari segi keamanan software ini sangat baik.Akan tetapi proses awal yang cukup lama dan membingungkan saat menginstall sedikit menggangu saya. Bagi softholic mania yang benar-benar menginginkan keamanan data pada flashdisknya bisa menggunakan software ini agar terhindar dari orang yang berusaha mengambil dan menyalahgunakan data softholic mania. download size (2,61 MB) Windows : 2000/2003/XP/Vista/Win 7 (NB : Software gratis Rohos Mini Drive 1.7 ini telah saya coba,100 % berhasil dan bekerja dengan baik ) |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar